Kukerta Relawan Covid-19 Membantu Pengangkutan Sembako
Assalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Salam sejahtera untuk kita semua
Pada Kamis, 21 Mei 2020
Mahasiswa Universitas Riau yang tergabung dalam Kukerta Relawan Covid-19 membantu pengangkutan sembako dari pelabuhan kuning Belakang Padang ke Kantor Kelurahan Tanjung Sari, Kecamatan Belakang Padang.
Kegiatan ini juga dibantu oleh Koramil, Kelurahan, dan Kecamatan Belakang Padang.
Saat ini pembagian sembako sudah masuk gelombang ketiga dalam penyaluran kepada masyarakat.
Semua pihak mengharapkan penyaluran dan pembagian distribusi agar berjalan lancar dan tepat sasaran.
Untuk mendapatkan informasi terupdate dari kami, silahkan akses link IG dibawah ini :
https://www.instagram.com/kknrelawanbatam/
Sekian informasi kegiatan kami, sampai jumpa di blog selanjutnya
Wassalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Wassalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Komentar
Posting Komentar